Jika Anda memiliki anak dan ingin membantunya memelajari konsep dasar, Kids Learning ABC adalah aplikasi bagus untuk mengajari anak-anak huruf abjad dan angka dengan mudah dan intuitif.
Antarmuka Kids Learning ABC cukup sederhana, yang sempurna untuk membantu anak-anak menemukan konten yang diinginkannya tanpa kesulitan yang berarti. Dari menu utamanya, Anda dapat menemukan huruf dari abjad dengan daftar benda dan hewan yang dimulai oleh huruf tersebut.
Aplikasi ini juga memiliki bagian dimana anak-anak dapat mendengarkan berbagai lagu dan bagian lainnya dimana ada empat huruf yang muncul, siap untuk berinteraksi dengan Anda.
Kids Learning ABC adaah aplikasi sederhana yang mengajarkan anak huruf dan angka. Ini juga merupakan cara bagus untuk melatih pengetahuan Anda. Anda hanya mememrlukan perangkat Android dan semangat belajar!
Persyaratan (Versi terbaru)
- Memerlukan Android 8 ke atas
Komentar
Belum ada opini mengenai Kids Learning ABC. Jadilah yang pertama! Komentar